Rekrutmen BUMN ini terbuka untuk posisi Account Officer yang akan berperan penting dalam mendukung pemberdayaan ekonomi masyarakat melalui pembiayaan mikro.
Loker BUMN ini menawarkan prospek karier yang menarik, fasilitas lengkap, serta berbagai benefit yang kompetitif.
Sebelumnya melamar loker ini, Ketahui terlebih dahulu secara singkat tentang perusahaan ini.
PT Permodalan Nasional Madani merupakan anak usaha Bank BRI, yang fokus pada pembiayaan mikro untuk mendukung pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Indonesia.
Dengan ribuan kantor cabang ULaMM dan Mekaar, PNM hadir sebagai solusi keuangan bagi masyarakat yang membutuhkan modal usaha, bahkan dengan opsi layanan berbasis Syariah.