Kualifikasi Utama:
- Lulusan Dokter Spesialis Anak, THT, atau Mata dari PTN atau PTS terakreditasi A.
- Memiliki STR aktif dan siap mengurus SIP.
- Berkomunikasi dengan baik dan mampu bekerja dalam tim.
- Berkomitmen terhadap pelayanan kesehatan terbaik.
Cara Melamar:
Persiapkan dokumen penting seperti CV, STR, sertifikat kompetensi, dan dokumen pendukung lainnya.
- Peluang berkarier di perusahaan BUMN terkemuka.
- Mendukung pengembangan profesionalisme tenaga medis.
- Berkontribusi langsung dalam peningkatan layanan kesehatan masyarakat.
]